Rabu, 28 Maret 2012

teknik lari estafet




Lari Estafet
1. LARI SAMBUNG Lari sambung atau lari estafet adalah salah satu lomba laripada perlombaan atletik yang dilaksanakan secara bergantian atau beranting.Dalam satu regu lari sambung terdapat empat orang pelari, yaitu pelari pertama,kedua, ketiga, dan keempat. Pada nomor lari sambung ada kekhususan yangtidak akan dijumpai pada nomor pelari lain, yaitu memindahkan tongkat sambilberlari cepat dari pelari sebelumnya ke pelari berikutnya. Nomor lari estafet yang sering diperlombakan adalah nomor 4 x 100 meter dan nomor 4 x 400meter. Dalam melakukan lari sambung bukan teknik saja yang diperlukan tetapipemberiadapenerimaan tongkadi zona atau daerah pergantian sertapenyesuaian jarak dan kecepatan dari setiap pelari.a. LatihaTekniLari SambunNo LatihaTeknik PenerimaaTongkat 1Dengan carmelihat (visualPelari yanmenerima tongkamelakukannyadengan berlari sambil menolehkan kepala untuk melihat tongkat yang diberikanoleh pelari sebelumnya. 2 Dengan cara tidak melihat (non visual) Pelari yangmenerima tongkat berlari sambil mengulurkan tangan kebelakang. Selanjutnyapelari sebelumnya menaruh tongkat ke tangan si pelari setelahnya.No LatihaTekniPemberiadaPenerimaan Tongkat Dari BawaJikapembermemberikatongkadengatangakanamakpenerimamenggunakan tangan kiri. Saat akan memberi tongkat, ayunkan tongkat daribelakang ke depan melalui bawah. Sementara tangan penerima telah siap dibelakang dengan telapatangan menghadap bawah. Ibu jarterbuklebar,sementara jari-jari yang lainnya dirapatkan. Tangan penerima berada di bawahpinggang. Daratas Jikpemberi memberikatongkadengan tangan kirimaka penerima juga menggunakan tangan kiri.b. Daerah Pergantian Tongkat No CarMenempatkan Antara Pelari-Pelari 1Pelari ke 1 Di daerah start pertama dengan lintasan di tikungan 2 Pelari ke 2 Didaerah start kedua dengan lintasan lurus 3 Pelari ke 3 Di daerah start ketigadengan lintasan tikungan 4 Pelari ke 4 Di daerah start keempat dengan lintasanlurus dan berakhir di garis finishc. Hal-Hal yang Harus Diperhatikan dalam Lari Estafet 1. Pemberian tongkatsebaiknya bersilang, yaitu pelari 1 dan 3 memegang tongkat pada tangan kanan,sedangkan pelari dan menerima/memegantongkapadtangan kiri. 2.Penempatan pelari hendaknya disesuaikan dengan keistimewaan dari masing-masing pelariMisalnya pelari dan dipiliyanbenar-benar baidalamlingkungan. Pelari 2 dan 4 merupakan pelari yang mempunyai daya tahan yangbaik. 3. Jarak penantian pelari 2, 3, dan 4 harus benar-benar diukur dengan tepatseperti pada waktu latihan. 4. Setelah memberikan tongkat estafet jangan segerakeluar dari lintasan masing-masing.d. Peraturan Perlombaan 1. Panjang daerah pergantian tongkat estafet adalah 20meter, lebar 1,2 meter dan bagi pelari estafet 4 x 100 meter ditambabh 10 meterpra-zona. Pra-zona adalah suatu daerah dimana pelari yanakaberangkatdapat mempercepat larinya, tetapi disini tidak terjadi penggantian tongkat. 2.

Setiap pelari harus tetap tinggal dijalur lintasan masing-masing, meskipun sudahmemberikan tongkatnya kepada pelari berikutnya. Apabila saat ini tongkat ituterjatuh, maka pelari yang menjatuhkannya harus mengambilnya3. Tongkatestafet harus berongga, panjang 28-30 cm, diameter garis tengah 38 mm danberat 50 gram. 4. Dalam lari estafet, pelari pertama berlari pada lintasannyamasing-masing sampai tikungan pertama, kemudian boleh masuk ke lintasandalam, pelari ketiga dakeempamenunggdi daerah pergantian secaraberurutan sesuai dengan kedatangan pelari seregunya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar